Visi dan Misi

Visi dan Misi

 

Visi  

 

      Menjadi lembaga diklat yang menghasilkan Sumber Daya Manusia unggul di bidang Bisnis Manajemen, Teknik Informatika dan Desain Visual  Komunikasi  yang berkarakter dan beraklak mulia.

 

Misi  

 

  1. Mempersiapkan siswa yang berkarakter, cerdas dan berakhlak mulia, memiliki jiwa wirausaha menguasai IPTEK dan unggul dalam bahasa serta memiliki daya saing global.
  2. Menyelenggarakan pendidikan profesional yang bernuansa    kualitas berorientasi keunggulan Sumber daya manusia.
  1. Mewujudkan pelayanan prima dan menjaga keharmonisan Lingkungan dan selalu mengadakan inovasi.

 

 

  Kebijakan Mutu   SMK Batik 1  Surakarta

SMK Batik 1 Surakarta bertekad menjadi lembaga diklat yang menghasilkan Sumber Daya Manusia unggul dibidang Bisnis Manajemen dan Informatika, berkarakter, cerdas, berakhlak mulia, memiliki jiwa wirausaha dan menguasai IPTEK dengan mewujudkan pelayanan prima dan menjaga keharmonisan lingkungan dengan menyelenggarakan pendidikan profesional yang berkualitas, dan berorientasi unggul.