Penampilan Aksi dan Kreasi Siswa SMK Batik 1 Surakarta Di Ajang Car Free Day

Penampilan Aksi dan Kreasi Siswa SMK Batik 1 Surakarta Di Ajang Car Free Day

Masih dalam rangkaian menyambut Milad SMK Batik 1 Surakarta ke 52, keluarga besar SMK Batik 1 Surakarta memanfaatkan event Car Free Day untuk kegiatan penampilan Aksi dan Kreasi Siswa

Kegiatan yang dilaksanakan pada hari Minggu, 27 Januari 2019 ini diikuti oleh semua guru, karyawan dan siswa SMK Batik 1 Surakarta. Kegiatan ini dimaksudkan selain menjaga kesehatan seluruh civitas akademik SMK Batik 1 Surakarta sekaligus menjadi ajang Silaturahmi antara seluruh civitas akademik dan masyarakat, serta menjadi moment untuk berekspresi dalam bidang olahraga dan seni bagi siswa SMK Batik 1 Surakarta

Start dimulai dari depan Solo Grand Mall seluruh civitas akademik berjalan rapi sampai di depan plaza Sriwedari, berbagai penampilan yang disajikan oleh siswa adalah

  • Reog
  • Performance paskibraka
  • Modern Dance
  • Performance Pencak Silat
  • Performance akustik

Semua dikemas dalam sebuah aksi panggung yang mampu menarik perhatian pengunjung Car Free Day (CFD) pada hari itu